Discover

Topics

Jago Matematika

Jago Matematika APK

Jago Matematika APK

2.1 FreeAppholic ⇣ Download APK (7.78 MB)

What's Jago Matematika APK?

Jago Matematika is a app for Android, It's developed by Appholic author.
First released on google play in 9 years ago and latest version released in 8 years ago.
This app has 0 download times on Google play and rated as 3.86 stars with 65 rated times.
This product is an app in Educational category. More infomartion of Jago Matematika on google play
Jago Matematika adalah sebuah game asah otak dengan tema matematika. Game ini akan menguji kemampuan berhitung kamu. Seberapa cerdas kah kamu dalam matematika? Mari kita buktikan dalam game ini.

Kamu harus menjawab dengan benar sebanyak mungkin pertanyaan dalam waktu 30 detik!

Game matematika ini selain sebagai game asah otak untuk orang dewasa juga dapat dimainkan sebagai game belajar matematika untuk anak baik untuk anak tk, anak sd, anak smp maupun anak smu/sma. Dengan game ini, anak-anak dapat belajar sambil bermain dan diharapkan akan mudah dan cepat mengerti tentang operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian dan menjadi anak yang cerdas matematika.

Fitur:
- Terdapat 10 level untuk training
- Terdapat 3 difficulty level: easy, medium dan hard
- Sistem peringkat skor online (leaderboards)

Apakah kamu Jago Matematika? Ayo bermain!!